Aktris panggung Kate yang tidak terkenal, selalu hidup dalam bayang-bayang adiknya yang cantik dan gemilang. Bahkan saat Kate mengetahui bahwa pria yang ia cintai namun tak berbalas itu akan menikah dengan adiknya, Kate tetap tidak bisa mengutarakan perasaannya. Di pesta pernikahan adiknya, tiba-tiba Kate ditawari untuk berakting di film yang diproduksi oleh seorang produser berbakat. Kepada Kate yang masih terkejut, ia berkata bahwa dia sungguh-sungguh. Tapi kenapa dia menawari Kate yang membosankan, dan bukan adiknya yang cantik... Seiring dengan bujukan pria itu, Kate pun mulai membukakan hatinya, namun orang-orang sekitar Kate sangat menentangnya. Tapi pada akhirnya, Kate memantapkan pilihannya...
Tags in Romance Manga : Kesatria Hitam dan Gadis Pemurung Yoshiko Hanatsu & Miranda Lee ebook , Kesatria Hitam dan Gadis Pemurung Yoshiko Hanatsu & Miranda Lee epub , Kesatria Hitam dan Gadis Pemurung Yoshiko Hanatsu & Miranda Lee AUDIOBOOK , Kesatria Hitam dan Gadis Pemurung by Yoshiko Hanatsu & Miranda Lee ePub (.epub) , Kesatria Hitam dan Gadis Pemurung book review , Romance Manga